15 Desember 2024

Media Berita Online Lugas – Tegas – Terpercaya

10 Orang Dan Mesin Jackpot Diamankan Polres Langkat Dalam Giat GKN.

2 min read

Langkat || Intipos.com __ Polres Langkat kembali menggerebek perkampungan yang disinyalir sarang peredaran narkoba di Kabupaten Langkat. Dalam penggerebekan itu, polisi menangkap 10 orang pelaku, dan 6 orang diantaranya Positif Narkoba. Kamis (17/02/22)

“Kita amankan 10 orang, di Dusun Kuta tengah Desa Kuala Musam Kec. Batang serangan Kab.Langkat. enam di antaranya positif nakroba dan Sementara empat lainnya Negatif namun akan tetap kita periksa ” kata Kasubag Humas Polres Langkat AKP Joko Sumpeno

AKP Joko menyebut pihaknya turut menyita barang bukti berupa sebuah timbangan elektrik.- 3(tiga ) Buah bong terbuat dari botol minunan larutan cap kaki tiga. Sebuah bong terbiat dari aqua gelas. Sebuah mancis berwarna biru. Sebungkus Plastik klip ukuran besar berisi puluhan plastik klip bening kososng ukuran kecil . 2 (dua)buah pipet plastik. -8(delapan )unit mesin jekpot Kelinci. 1 (satu)unit mesin jekpot ikan-ikan.

Baca Juga  Dukung Program Pemerintah, Kapolsek Hinai Berikan Bubur Kacang Hijau Gratis kepada Pelajar SD Negeri 057213 Cempa

Penggrebekan ini didasari oleh Surat Perintah Kapolres Nomor : Sprin / 192 / II / OPS.1.3.1/ 2022/Ops , tanggal 16 Februari 2022 tentang Pelaksanaan KRYD dalam rangka Ops Antik Toba 2022 di Wilkum Polres Langkat . Dan Renops Kewilayahan Antik Toba 2022 Poldasu Poldasu Nomor: R/RENOPS/04/II/OPS 1.3.1/2022tgl 27 Januari 2022 dalam penindakan thd Kejahatan P4GN di wilayah Provinsi Sumut.

Sebelum bergerak menuju TKP, Para personil melakukan apel kesiapan dalam rangka pelaksanaan GKN dalam rangka Ops Antik Toba-2022 di Wilkum Polres Langkat dipimpin oleh Kasat Narkoba Polres Langkat.
dengan memberikan app kepada personil yang terlibat.

” untuk Pers yang terlibat Sprin GKN agar dalam pembagian tugas giat penindakan di lokasi yang telah ditentukan dan masing-masing berperan aktif dalam giat GKN baik sabhara, intel, Binmas dan reskrim ” ujar AKP Kusnadi

Baca Juga  Sekda Langkat Buka Bimtek KONI 2024: Komitmen Wujudkan Prestasi Olahraga yang Lebih Baik

Selanjutnya Kasat Resnarkoba bersama personil yang terlibat melakukan penggerebekan salah satu tempat yang sering digunakan untuk penyalahgunaan narkotika tepatnya di sebuah warung tepatnya di dusun Kuta tengah desa Kuala musam kec.Batang serangan kab.Langkat dan dari lokasi tsb diamankan ada sekitar 10 orang ,dgn keterangan 8(delapan) laki2 dewasa dan 2(dua) Perempuan dewasa begitu juga ada diaman kan mesin jekpot sebanyak 9 (sembilan) dgn keterangan , 8(delapan)meain jekpot kelinci dan 1(satu)mesin Ikan

Kemudian Kasat Resnarkoba memberikan penjelasan tentang penggerebakan warung tsb kepada masayarakat setempat utk memberantas P4GN .

Lalu ke10 (kesepuluh) orang tersebut beserta kesembilan mesin jekpot dibawa ke Kantor Sat Resnarkoba Polres Langkat untuk proses lebih lanjut. (Ay29)